Buku

The 5 Levels of Leadership

Langkah-Langkah Teruji untuk Memaksimalkan Potensi
By John C. Maxwell
<
>
8 dari 8
  • Kepemimpinan adalah suatu proses yang dinamis dan melibatkan pengembangan diri.
  • Jabatan menjadi pengakuan dan memberikan kewenangan namun tidak akan membuat Anda menjadi pemimpin efektif. Di level ini, orang mengikuti Anda karena keharusan.
  • Membina hubungan dengan orang lain dapat mendorong orang menyukai Anda dan nyaman menjadi tim Anda. Di level ini, orang mengikuti Anda karena mereka ingin.
  • Pemimpin efektif adalah pemimpin yang produktif dan memberikan hasil. Di level ini, orang mengikuti Anda karena apa yang telah Anda lakukan untuk organisasi.
  • Mengembangkan orang lain adalah bagian dari kepemimpinan. Di level ini, orang mengikuti Anda karena apa yang telah Anda lakukan untuk mereka.
  • Anda mencapai level puncak saat Anda mendapatkan penghormatan karena telah berhasil mengembangkan orang lain hingga ke level keempat.
<
>
8 dari 8
Baca di Pimtar App Beli Buku Ini
Buku
Lee Kuan Yew
Master Berpengetahuan Luas tentang Tiongkok, Amerika Serikat, dan Dunia
Buku
Tim Penulis Tempo
Guru Para Pendiri Bangsa
Buku
Chris Guillebeau
Ubah Cara Anda Mencari Penghasilan, Kerjakan Apa yang Anda Cintai, dan Ciptakan Masa Depan Baru
Buku
Ram Charan bersama Geri Willigan dan Deb Giffen
Menjadi Pemimpin yang Berpengaruh, Mengambil Tanggung Jawab Baru, dan Bertumbuh dengan Cepat
Buku
Pambudi Sunarsihanto
Menjadi Pemenang di Era Milenial
Buku
Les Giblin
Pedoman Sukses Karir, Kehidupan Keluarga dan Sosial