Buku

Soedirman

Seorang Panglima, Seorang Martir
By Tim Penulis Tempo
<
>
8 dari 8
  • Soedirman memulai karir militernya dengan bergabung bersama Pembela Tanah Air (PETA), tentara buatan pemerintahan Jepang untuk melawan pihak sekutu.
  • Soedirman memilki karir gemilang dalam dunia militer, dimulai sejak ia menjadi daidancho PETA, komandan batalion TKR dan Panglima Besar Tentara Indonesia.
  • Sebelum bergabung di militer, Soedirman pernah aktif di organisasi kepemudaan Hizbul Wathan dan pernah menjadi guru HIS Muhammadiyah.
  • Soedirman merupakan seseorang yang teguh memegang prinsip dan juga kritis tetapi tetap patuh dan tunduk pada pemerintah yang sah.
  • Sebagai seorang tentara, Soedirman sangat anti dengan strategi kooperatif yang diterapkan pemerintah sehingga ia sering berbeda pendapat dengan pemerintah.
  • Soedirman menghabiskan masa gerilyanya di atas tandu karena hanya hidup dengan separuh paru-paru.
<
>
8 dari 8
Baca di Pimtar App Beli Buku Ini
Buku
Lee Kuan Yew
Master Berpengetahuan Luas tentang Tiongkok, Amerika Serikat, dan Dunia
Buku
Ram Charan bersama Geri Willigan dan Deb Giffen
Menjadi Pemimpin yang Berpengaruh, Mengambil Tanggung Jawab Baru, dan Bertumbuh dengan Cepat
Buku
John C. Maxwell
Jadilah Pribadi yang Didambakan Semua Tim
Buku
Suwardi Luis, B.Psy, MBA & Dr. Ir. Prima A. Biromo
Konsep Balanced Scorecard
Buku
Handry Satriago
Kicauan Sederhana, Penuh Makna
Buku
Berny Gomulya
Cara Cerdas dan Efektif dalam Memecahkan Masalah dan Mengambil Keputusan untuk Meningkatkan Kinerja Organisasi