Buku

Cara Dahsyat Belajar Bisnis

Belajar menjadi Smart Entrepreneur dan Memulai Bisnis Baru
By Ir. Hendro, MM
<
>
6 dari 7

Fondasi kesuksesan adalah filosofi entrepreneurship, di mana sebuah keterampilan dibutuhkan untuk meningkatkan nilai seseorang.

Elemen-elemen penting dalam entrepreneurship, yakni memanfaatkan informasi dan perubahan, produktivitas waktu dan SDM, kecerdasan visi dan mental, mengelola uang dan hasil usaha, mengatasi kesulitan, mengoptimalkan pengetahuan dan mengelola resiko.

Dengan kata lain, filosofi entrepreneurship dapat digambarkan sebagai sebuah benang merah untuk mengoptimalkan pengetahuan, latar belakang, pendidikan, informasi, kecerdasan, keterbatasan, pengalaman, waktu dan segala hal yang dimiliki.

Dengan demikian, sumber daya tersebut dapat diintegrasikan, dimanfaatkan dan ditingkatkan dengan kreativitas hingga menjadi sebuah nilai tambah (aset), yaitu kesempatan, ide, peluang, uang, kekayaan dan kesuksesan Anda.

“Inti dari kemampuan berwirausaha (entrepreneurial) adalah kreativitas.”

Ir. Hendro, MM

<
>
6 dari 7
Baca di Pimtar App Beli Buku Ini
Buku
Elvie Mulia
Rahasia Menggandakan Penjualan Bahkan Lebih
Buku
Martin Lindstrom
Rahasia di Balik Keputusan Membeli
Buku
Agung Laksamana
17 Pengkuan Professional PR & Kunci Sukses Membangun Karier pada Era Disrupsi
Buku
Malcolm Gladwell
Bagaimana Hal-hal Kecil Berhasil Membuat Perbedaan Besar
Buku
Seth Godin
Kekuatan Pemasaran lewat Cerita dan Kisah Autentik
Buku
Sri Julianti
Mengenal Metode, Teknik, dan Strategi Pengemasan Produk untuk Branding dengan Hasil Maksimal