Buku

Public Relations in the Age of Disruption

17 Pengkuan Professional PR & Kunci Sukses Membangun Karier pada Era Disrupsi
By Agung Laksamana
<
>
7 dari 7
  • Dalam menghadapi tantangan di masa depan, Anda bisa melakukan aktivitas improvisasi yang nantinya bisa bermanfaat dalam dunia kompetisi atau persaingan bisnis.
  • Agar pembicaraan Anda dengan klien atau atasan lebih bernilai dan bermakna, Anda bisa mulai membangun dari sekarang kebiasaan membaca setiap hari.
  • Sebagian besar tugas dan tanggungjawab seorang PR itu dilakukan dengan cara tulis menulis.
  • Dalam membangun jaringan, Anda perlu memperhatikan nilai-nilai (values), ikatan, dan minat yang Anda bangun agar jaringan nantinya yang Anda buat lebih powerful.
  • Melalui kegiatan riset, Anda bisa bekerja lebih efektif serta bisa digunakan untuk membantu perusahaan dalam membangun reputasi dan tujuan di masa depan.
<
>
7 dari 7
Baca di Pimtar App Beli Buku Ini
Buku
John Gray, Ph.D.
Buku Petunjuk Klasik untuk Memahami Hubungan Pria dan Wanita
Buku
Chip Heath & Dan Heath
Bagaimana Melakukan Perubahan Saat Itu Sulit Dilakukan
Video
Zachary R. Wood
Lebih bijak dalam menyikapi perbedaan gagasan dan sudut pandang
Video
Amy Cuddy
Pengaruhnya terhadap Karakter dan Kepribadian
Buku
Guy Kawasaki & Peg Fitzpatrick
Tips, Trik, dan Insight Terbaik untuk Optimalkan Media Sosialmu
Buku
Adhy Trisnanto
Ide Hangat, Biaya Hemat, Iklan Tepat dan Bisnis Dahsyat