Buku

Happy This Year

Rahasia Menjadi Bahagia Sekarang dan Selamanya
By Will Bowen

Happy This Year (2013) merupakan sebuah buku yang menegaskan bahwa kebahagiaan dapat diusahakan dan dimiliki oleh semua orang. Di dalam buku ini Anda akan mempelajari cara mudah dalam mencapai kebahagiaan hidup Anda untuk saat ini dan seterusnya.Anda ingin bahagia bukan? Silakan baca pimtarnya.

Siapa penulis buku ini?

Will Bowen merupakan seorang penulis best seller internasional yang berjudul A Complaint Free World . Ia juga mendirikan lembaga nirlaba A Complain Free World yang telah membantu banyak orang dalam meningkatkan level kebahagiaan dan mengurangi keluhan.

Untuk siapa buku ini?

  • Para pengusaha dan pebisnis yang menginginkan kebahagiaan sejati
  • Para karyawan yang ingin meningkatkan tingkat  kebahagiaan hidup
  • Pelajar, mahasiswa dan siapa pun yang ingin memeroleh dan meningkatkan kebahagiaan hidup
Happy This Year

Langkah mudah dan sederhana untuk memperoleh kebahagiaan dalam kehidupan untuk saat ini dan seterusnya

Kebahagiaan merupakan sebuah takdir yang dapat diraih oleh setiap orang. Untuk memperoleh kebahagiaan, Anda tidak harus melakukan suatu hal besar yang bersifat eksternal seperti mengumpulkan lebih banyak uang atau mencari pekerjaan yang lebih baik.

Sebaliknya, kebahagiaan dapat Anda raih dengan cara-cara mudah dan sederhana yang dapat Anda lakukan saat ini juga.

Dalam pimtar ini, Anda akan mempelajari beberapa cara mudah dan sederhana untuk memperoleh kebahagiaan saat ini dan seterusnya.

Hal-hal menarik yang akan Anda pelajari antara lain:

  • apakah lebih banyak uang berarti lebih banyak kebahagiaan;
  • apa hubungan antara pikiran dan kebahagiaan;
  • bagaimana pengaruh perkataan dan tindakan terhadap kebahagiaan ;
  • bagaimana cara menjadikan kebahagiaan sebagai kebiasaan; dan
  • bisakah Anda mendapatkan kebahagiaan dengan cara-cara yang tidak baik;
<
>
1 dari 7
Baca di Pimtar App Beli Buku Ini
Buku
Nick Vujicic
Bangkit dari Keterpurukan dan Meraih Lebih Tinggi
Buku
Gidion Hindarto & Ranita Ningrum
9 Senjata Ampuh Buat Kamu Menentukan Tujuan Hidup
Buku
DR.H.Agus Sukaca, M.Kes
Membiasakan Amalan Hebat untuk Kesuksesan dan Kegemilangan
Buku
Darmawan Aji
Hidup Bahagia dan Sejahtera dengan Terencana
Buku
Yudi Lesmana
Metode Melejitkan Daya Ingat Hingga Setingkat Grandmaster of Memory
Video
Tapiwa Chiwewe
Tips Bagi Anda yang Ingin Mengubah Dunia