Buku

Kiat Praktis Menjadi Penulis Kreatif & Produktif

Menjadi Penulis Kreatif dengan Praktik Menulis Berbagai Genre Tulisan
By Heru Kurniawan
<
>
8 dari 8
  • Untuk menghasilkan tulisan yang beda dan unik, Anda harus berani mengambil sudut pandang yang berbeda atas gagasan apa pun yang Anda tuliskan.
  • Belajar menulis cerita anak adalah belajar menulis dasar yang perlu Anda coba, karena sangat mudah, praktis, dan proses menulisnya cepat.
  • Anda bisa berbagi ilmu, informasi, maupun pengalaman dengan cara menulis artikel. Yakni menuangkan sesuatu yang menarik dan Anda alami dalam kehidupan sehari-hari.
  • Perbanyak membaca adalah syarat utama untuk menjadi penulis yang produktif. Anda bisa mengimbangi membaca buku dengan sekaligus menulis resensinya.
  • Latihlah imajinasi Anda dengan memperbanyak menulis cerita dongeng. Sebab cerita dongeng memberikan keluasan berpikir dan memancing “gagasan liar” dari pikiran Anda.
  • Puisi memang tidak seperti tulisan formal. Anda bisa menulis puisi untuk memperkuat diksi, memahami maknanya, berekspresi dan meluapkan perasaan.
<
>
8 dari 8
Baca di Pimtar App Beli Buku Ini
Buku
Hamka
Sepuluh Karangan dan Ceramah Buya Hamka
Buku
Catherine Kaputa
Bangun dan Pegang Kendali Self-Brand Anda
Buku
Ferdinal Lafendry
Pencetak Anak Berkarakter
Buku
Ken Blanchard & Claire Diaz-Ortiz
How to Find and Work Witha Mentor–and Why You’ll Benefit from Being One
Buku
Dale Carnegie
Bagaimana Membangun Hubungan, Memenangkan Kepercayaan, dan Meyakinkan Orang Lain
Buku
Erin Niimi Longhurst
Seni dalam Budaya Jepang untuk Hidup Lebih Sehat, Bahagia, dan Bijaksana