Jika Anda mengurangi upaya namun tetap menginginkan hasil yang lebih baik, maka Anda akan memaksa diri untuk berpikir keras dan melakukan sesuatu yang berbeda.
Tanpa kecemasan Anda akan mendapatkan kebahagiaan, jadi tidak perlu tergesa-gesa dalam menjalani hidup.
Persentase dari fokus memang lebih kecil dari keseluruhan waktu yang Anda miliki, namun fokus bisa menjadi penentu kualitas dan kebahagiaan hidup Anda.
Agar mendapatkan kebahagiaan hakiki, Anda harus memulai dan percaya bahwa lebih sedikit adalah lebih banyak.
Pastikan setiap tindakan yang Anda lakukan didasarkan atas hasrat dan cinta.